banner


BILA MENGENAL SANG BUDDHA LIRIK

Selamat datang di blog saya, semoga bermanfaat
Terima kasih atas  kunjungan Anda.
Bila bermanfaat Sharelah pada Teman Anda.
Boleh berkomentar di bawah sebagai saran
yang membangun kreatifitas saya. Terima Kasih ;)
-----------------------------------------------------------------------

Cipt. : Joky

(*)
Bila kau telah mengenal Sang Buddha
Pastilah kau mengenal ajaran-Nya
Tentang cinta dan kasihNya yang sungguh sangat indah
Kepada seluruh isi dunia

(**)
Bila kau telah mengenal Sang Buddha
Pastilah kau mengenal ajaran-Nya
Tentang perbuatan yang benar dan yang salah
Semua pastilah ada karmanya

REFF:
Roda kehidupan kan terus berputar
Sesuai karma yang telah kita perbuat
Bila dirimu ingin hidup damai dan bahagia
Hiduplah sesuai dengan ajaran-Nya 

(**)
Bila kau telah mengenal Sang Buddha
Pastilah kau mengenal ajaran-Nya
Tentang perbuatan yang benar dan yang salah
Semua pastilah ada karmanya

REFF:
Roda kehidupan kan terus berputar
Sesuai karma yang telah kita perbuat
Bila dirimu ingin hidup damai dan bahagia
Hiduplah sesuai dengan ajaran-Nya

Roda kehidupan kan terus berputar
Sesuai karma yang telah kita perbuat
Bila dirimu ingin hidup damai dan bahagia
Hiduplah sesuai dengan ajaran-Nya

Bila dirimu ingin hidup damai dan bahagia
Hiduplah sesuai dengan ajaran-Nya




Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

  • HOPEFULLY COME TRUE LYRICSCipt. Darmadi T, & Why IsLirik Lagu Buddhis, Chord Lagu Buddhis, Mp3Passing the cold night, with alonely heartWaiting day by day, that n… Read More...
  • RASA SYUKUR LIRIKCipt. Darmadi. TLirik Lagu Buddhis, Chord Lagu Buddhis, Mp3Aku sangat bersyukur melihat kehidupan di dunia iniYang penuh warna warni, corak … Read More...
  • BUDDHA PENGASIH LIRIKLirik Lagu Buddhis, Chord Lagu Buddhis, Mp3Cipt. Linggono C.Kering bumi melanda, resah hati bertanyaDaun – daun …kuning jatuh berguguran…Sem… Read More...
  • DAHAGA HATI LIRIKLirik Lagu Buddhis, Chord Lagu, Mp3Cipt. Darmadi. T & Why IsCipt. Lirik: Jo PriastanaAdakah secangkir teh, yang tak membasahi bibirDan s… Read More...
  • MATAHARI KU LIRIK BUDDHIS LIRIKLirik Lagu Buddhis, Chord Lirik, Mp3Andai kta esok pagi kan menjelangBangunlah matahariku dan temukanlah dirimuMeski kamu datang dari kandun… Read More...